Kuapngonline.com,KUPANG– Anggota DPRD Kota Kupang periode 2024-2029 telah resmi dilantik dan “Richard Odja” Menjadi Ketua sementara DPRD Kota Kupang.
Hari ini 40 anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Kupang terpilih, dengan secara resmi dilantik, Senin pagi (26/8/24) dan pelantikannya berlangsung diRuang Sidang Utama Sasando lantai II Gedung DPRD Kota Kupang.
Dengan Ke-40 anggota DPRD Kota Kupang terpilih ini dilantik berdasarkan Surat Keputusan Gubernur NTT Nomor 100.1.4.2/651/Pemkes Tahun 2204 tentang tentang Peresmian Pengangkatan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Kupang Periode 2024-2029.
Dalam pengambilan sumpah dilakukan oleh Kepala Pengadilan Negeri Kelas IA Kupang, Fery Haryanta SH.
Dalam acara pelantikan dihadiri Mantan Wali Kota Kupang, Daniel Adoe dan Jonas Salean,juga hadir pula Sekda Kota Kupang yang juga mantan Penjabat Wali Kota Kupang, Fahrensy Funay.
Dalam acara pelantikan tadi “Richard Odja” akhirnya terpilih manjadi atau sebagai Ketua Sementara DPRD Kota Kupang setelah rapat antar partai pemenang.
Untuk itu sedangkan Wakil Ketua Sementara dari fraksi NasDem yakni , Jabir Marola, dengan begitu keduanya akan memimpin DPR Kota Kupang dalam sidang nanti.
” Keduanya juga akan memimpin DPRD Kota Kupang hingga adanya ketua DPRD yang ditetapkan Partai Gerindra sebagai pemenang pileg Kota Kupang.
Ini Daftar nama-nama 40 Anggota DPRD Kota Kupang terpilih 2024-2029.
1. Benyamin Moses Mandala (Gerindra)
2. Maria R. Uta Teku (Gerindra)
3. Dance Bistolen (Gerindra)
4. Cristian Baitanu (Gerindra)
5. Richard Odja (Gerindra)
6. Absalom Sine (NasDem)
7. Meirlon Fanggidae (NasDem)
8. Ridla Neda Lalay (NasDem)
9. Esy Bire (NasDem)
10. Jabir Marola (NasDem)
Viktor Dimu Heo (PDI Perjuangan)
12. Dominica Bethan ( PDI Perjuangan)
13. Salomon Pellokila (PDI Perjuangan)
14. Barche Bastian (PDI Perjuangan)
15. Yeskiel Loudoe (PDI Perjuangan)
16. Satario Pandie (PKB)
17. Roni Lotu (PKB)
18. Roy Riwu Kaho (PKB)
19. Amiruddin La Oda (PKB)
20. Deny Nenobais (PKB)
21. Muhammad Ikhsan Darwis (Partai Golkar)
22. Tellen Daud (Golkar)
23. Jemari Yoseph Dogon (Golkar)
24. Yafet Horo (Golkar)
25. Randy Daud (Golkar)
26. Elbert Manafe (Partai Demokrat)
27. Christian Ndaumanu (Demokrat)
28. Djuneidi Kana (Demokrat)
29. Maudy Dengah (Demokrat)
30. Simon Dima (PAN)
31. Desiderius Patiwua (PAN)
32. Roby Karel Kan (PAN)
33. Dicky Tallo (PAN)
34. Danial Boling (Hanura)
35. Dominggus Kale Hia(Hanura)
36. Mokris Lay (Hanura)
37. Muhammad Ramli (PSI)
38. Luther Keny Sa’u (PSI)
39. Ahmad Thalib (PSI)
40. Otniel Benyamin Selan (Perindo).(Tim )